Menu

Profil Badan

PROFIL  BADAN

Bapenda Kota Denpasar adalah salah satu Perangkat Daerah Pemerintah Kota Denpasar, selaku pelaksana fungsi penunjang Urusan Pemerintahan Bidang Keuangan,  Tugas pokok dan fungsi Bapenda Kota Denpasar adalah “Mengkoordinasikan target Pendapatan Asli Daerah (PAD) serta merealisasikannya bersama-sama dengan organisasi perangkat daerah penghasil PAD, untuk selanjutnya dapat dipergunakan untuk membiayai belanja Pemerintah Kota Denpasar yang telah ditetapkan” Untuk mewujudkan realisasi Pendapatan Asli Daerah sebagaimana tersebut diatas diperlukan kerja keras jajaran Bapenda Kota Denpasar. Badan Pendaatan Daerah Kota Denpasar dipimpin oleh Kepala Badan dengan dibantu oeleh Sekretaris Badan dan empat Kepala Bidang dan pejabat struktural dan fungsional.

SUMBER DAYA MANUSIA

Komposisi ASN menurut jenjang Pendidikan

NO

Pendidikan Terakhir

Jumlah  Orang

%

 
 
 

1

S3

1

1,54

 

2

S2

12

18,46

 

3

S1

42

64,62

 

4

SMA

10

15,38

 

 

Jumlah

65

100,00

 

 

Komposisi Non ASN menurut jenjang Pendidkan

NO

Pendidikan Terakhir

Jumlah  Orang

%

 
 
 

1

S3

0

0,00

 

2

S2

0

0,00

 

3

S1

94

68,61

 

4

D4

2

1,46

 

5

D3

1

0,73

 

6

SMA

38

27,74

 

7

SLTP

1

0,73

 

8

SD

1

0,73

 

 

Jumlah

137

100,00

 

 

Layanan Badan Pedapatan Daerah Kota Denpasar

  1. Pelayanan Pendataan Dan Pendaftaran Wajib Pajak
  2. Pelayanan Permohonan Restitusi Pajak Daerah
  3. Pelayanan Pelaporan Dan Pembayaran PBJT
  4. Pelayanan Pendaftaran Pelaporan ONLINE
  5. Pelayanan Bebas BPHTB
  6. Pelayanan Validasi BPHTB
  7. Pelayanan Print Out STPD PBB-P2
  8. Pelayanan Salinan SPPT PBB-P2
  9. Pelayanan Keberatan Dan Pembatalan PBB-P2
  10. Pelayanan Mutasi Seluruhnya Objek Dan Subjek PBB-P2
  11. Pelayanan Penetapan Dan Pembayaran Pajak Air Tanah
  12. Pelayanan Penetapan Dan Pembayaran Pajak Reklame
  13. Pelayanan Porporasi Karcis Parkir
  14. Pelayanan Penerbitan Kartu NPWPD
  15. Pelayanan Verifikasi Nop Transaksi BPHTB
  16. Pelayanan Pendaftaran Data Baru PBB-P2
  17. Pelayanan Pengurangan PBB-P2
  18. Pelayanan Mutasi Sebagian / Pemecahan SPPT PBB-P2